Klasifikasi Lada




Piper ningrum

Klasifikasi
Regnum           : Plantae
Divisi               : Spermatophyta
Kelas               : Monocotyledonae
Ordo                : Piperales
Famili              : Piperaceae
Genus              : Piper
Spesies            : Piper nigrum
Deskripsi
Lada (Piper ningrum) perawakan semak, tumbuh memanjat dapat mencapai ketinggian 5-15m. batang bulat, beralur.Berwarna coklat.
Daun tanaman lada memiliki bentuk serupa jantung.Daunnya tunggal dan pada bagian pangkal daun berlekuk (emarginatus) ujung cenderung runcing (acutus) serta tepi daun rata (integer).Daun ini tersusun dengan cara selang seling. Pada tiap daunnya terdapa ttangkai. Termasuk daun taklengkap sebab hanya memiliki tangkai daun (ptiolus)dan helaian daun(lamina) saja, sementara tidak memiliki pelapah daun (vagina) lazimnya disebut daun bertangkai. Tulang-tulang daun melengkung dan tulang-tulang cabang berhenti sebelum tepi daun. Daging daun seperti kertas (papyraceus) tipis tetapi cukup tegar. Daun  tunggal, permukaan atas hijau tua mengkilat, bawah berlilin dengan bintik kelenjar rapat. Daun pelindung bulat memanjang, gundul.
Akar melekat pada medium tumbuh, berwarna cenderung kecoklatan.
Bunga majemuk bulir, Bunga banci, bulir menggantung, terdapat rambut dipangkal bakal buah kadang gundul. benangsari 2, tangkai tebal, tua 1 mm, kepala putik 2-5 umumnya 3-4.
Buah bebas, bentuk bola atau elips langsing, warna hijau-merah-hitam, buah bunita bertangkai, berbij isatu, kulit kerasserta dibalut daging buah yang tebal.Dan memiliki biji dengan panjang kurang lebih 4 mm.

Manfaat Dan Kegunaan
  • Kegunaan Buah Lada:
    • Untuk pengobatan Disentri.
    • Untuk pengobatan Kolera.
    • Untuk pengobatan Kaki bengkak.
    • Untuk pengobatan Nyerihaid.
    • Untuk pengobatan Rematik (nyeriotot). 
    • Untuk pengobatan Selesma.
    • Untuk pengobatan Sakitkepala (obatluar).
  • Kegunaan DaunLada: 
    • Untuk pengobatan Batuginjal.
Kandungan kimia dalam lada :saponin, flavonoida, minyakatsiri, kavisin, resin, zatputihtelur, amilum, piperine, piperiline, piperoleine, poperanine, piperonal, dihdrokarveol, kanyo-filleneoksida, kariptone, tranpiocarrol, danminyaklada. Sifatkimiawiladaadalahpedasdanberaromasangatkhas.

No comments:

Translate

Powered by Blogger.